Deskripsi
Sinopsis Me Time for Mama Time: Panduan Self-Care agar Mama Tetap Tenang
“Sudahkah kamu memberi waktu untuk dirimu hari ini?”
Hari-hari sibuk mengurus anak, suami, rumah, plus kerjaan?
Kamu sering lupa pada satu orang yang paling penting: dirimu sendiri.
Jangan lupa bahwa lelahmu wajar, emosimu, semua itu manusiawi. Kamu juga butuh me time biar tetap happy!
Buku ini seperti teman baik yang nggak pernah judge—yang mengerti kalau jadi mama itu bukan harus sempurna, tapi harus tetap sehat, bahagia, dan penuh cinta—untuk dirimu, anak-anakmu, dan keluargamu.
Di dalam buku ini, kamu akan menemukan:
- Cerita seru dan relatable tentang perjuangan mama sehari-hari
- Tips simpel buat stay calm meski lagi chaos
- Ide me time praktis yang bisa dilakukan dalam 5 menit
- Checklist dan quizz untuk track progress
- Jurnal self-care, refleksi ala mama
- Afirmasi dan pengingat bahwa “kamu sudah cukup”
Yang paling penting: kamu nggak sendiri. Banyak mama lain yang merasa hal yang sama!
#MeTimeForMamaTime—because happy mama, happy baby!
—-
Di mana beli buku ini?
- Pesan melalui CS Stiletto (WA: 0881-2731-411)
- Beli melalui marketplace:
✅✅ Tokopedia: penerbitstiletto
✅✅ Shopee: Penerbit_StilettoBook - Versi digital (ebook-nya) bisa didapatkan di Google Play Book (keyword: Stiletto Book).
Buku terbitan Stiletto Indie Book merupakan buku Pre Order yang hanya dijual online dan buku pesanan akan dicetak setelah pembeli melakukan konfirmasi pembayaran dengan waktu cetak kurang lebih 10 hari kerja.




Ulasan
Belum ada ulasan.